Operator aritmatika dalam Dart digunakan untuk melakukan operasi matematika seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, dan lainnya.